Jumat, 21 November 2008

KERJA KERAS

Seorang dokter medis memilih mendapat penghasilan sebagai seorang employee, sebagai pegawai di rumah sakit besar milik pemerintah. Tentu dia dapat gaji tetap sebagai pegawai negeri sipil. Dokter ini juga bisa memutuskan memperoleh penghasilan sebagai seorang self employee, pekerja lepas, dan membuka praktek pribadi, mendirikan kantor, menyewa pegawai, dan membuat daftar klien pribadi. Atau dokter ini bisa merangkap menjadi sorang business owner (pemilik usaha), memiliki sebuah klinik...
Continue Reading...

KERJA IKHLAS

Motivasi merupakan dorongan untuk berbuat yang berasal dari dalam diri manusia. Motivasi dalam suatu perbuatan memegang peran sangat penting. Kuat lemahnya upaya yang dikerahkan seseorang dalam mengerjakan sesuatu sangat ditentukan oleh motivasinya. Oleh karena itu, mengetahui dan membina motivasi yang benar adalah suatu kemestian bagi siapa saja yang ingin meraih keberhasilan. Menurut M M Ismail (1992) Motivasi yang mendorong manusia untuk melakukan perbuatan dapat digolongkan menjadi tiga...
Continue Reading...

KERJA CERDAS

Zaman dahulu kala ada sebuah desa kecil yang indah. Tempat itu sangat menyenangkan, sayangnya disana ada sebuah masalah. Desa itu tak punya air jika hujan tidak turun. Untuk menuntaskan masalah itu selamanya, para tetua desa memutuskan menawarkan kontrak bagi pengiriman air harian ke sana. Dua orang mengajukan diri melakukan tugas itu dan para tetua memberikan kontrak itu kepada mereka berdua. Mereka merasa bahwa persaingan akan menekan harga hingga tetap rendah dan menjamin persediaan cadangan...
Continue Reading...

TEORI MOTIVASI

OLEH : Ir. Mukhamadun, MSi ( widyaiswara balai diklat Kehutanan Pekanbaru)PENGANTARBelajar dari kegagalan“Sucsess is my raight “, ini semboyan Andrie Wongso. Ya, memang setiap kita berhak sukses. Setiap kita harus termotivasi untuk sukses. Andrie Wongso sering mengajak kita untuk belajar dari kegagalan. Dari kegagalan-kegagalan, asal kita terus istiqomah, tekun. Sukses bisa diraih.Thomas Alfa Edison, salah satu contohnya. Apa jadinya jika Anda tuli, terlahir miskin, dan bahkan dicap idiot oleh...
Continue Reading...

SKENARIO ADU DOMBA UMAT

Oleh : MuhammadunAdanya politik adu domba di balik insiden Monas semakin menguat. Pernyataan jernih dan bijak dari KH Hasyim Muzadi patut kita cermati. KH Hasyim Muzadi mengingatkan pihak-pihak tertentu untuk tidak melibatkan NU menyusul insiden Monas 1 Juni. “NU akan memberikan sanksi kepada siapa pun yang melakukan provokasi,” tegasnya. Hasyim menyesalkan penggunaan dan pelibatan nama NU dan kelompok NU dalam masalah ini. “Karena relevansinya tidak ada antara NU dan Monas, NU dan FPI. Tapi, kenapa...
Continue Reading...
 

Makalah Motivasi Copyright © 2009 WoodMag is Designed by Ipietoon for Free Blogger Template